KDI Raih Predikat Microsoft Partner 2024

PT Kreatif Dinamika Integrasi (Kreatif), perusahaan teknologi MultiIntegra Technology Group kembali meraih predikat Microsoft Partner of the Year Indonesia 2024. Pengakuan bergengsi yang diberikan oleh Microsoft ini merupakan validasi global atas keunggulan Kreatif dalam memberikan solusi sistem inovatif yang memanfaatkan teknologi Microsoft. Microsoft Partner of the Year merupakan puncak pengakuan bagi mitra Microsoft yang menunjukkan […]

Continue Reading